Dairy Agen Properti Surabaya;
Senin; 03.09.2012
Dear Readers,
Hari Senin selalu identik dengan kepadatan. hari awal minggu dalam beraktifitas di dunia marketplace. Demikian juga pagi ini begitu banyak hal yang harus aku lakukan.
Hari ini ada keperluan keluarga yang amat penting untuk aku kerjakan. itulah prioritas hari ini. Sambil tetap berhubungan dengan klien dan rekan - rekan broker melalui media telepon dan blackberry.
Puji Tuhan, semua berjalan lancar. Dan schedule untuk besok sudah terisi cukup padat. Malam ini waktu untuk bersekutu dengan rekan-rekan komunitas. Senang mendengar sharing-sharing dan pengajaran yang kudengar. Membuatku semakin memahami bahwa semua karena kasih karunia Tuhan.
0 komentar:
Posting Komentar